Minggu, 28 Maret 2010

SS7

Lalu bagaimanakah perbandingan yang dimiliki Sigtran(SS7oIP) dibandingkan SS7? SS7 ada di layer transport. berikut beberapa kelebihannya;

*Penyebarannya mudah. Saat menggunakan pensinyalan gateaways seperti Acess Service Group(ASG), tidak diperlukan merombak jaringan SS7 yang telah ada, dan kedepannya perkemabangannya hampir tidak berubah
*Biaya peralatan lebih murah. Tidak perlu menambah biaya lebih mahal untuk investasi dalam elemen pensinyalan
*Efisiensi lebih bagus: SIGTRAN over IP network tidak membutuhkan E1/T1 dari Synchronous Digital Hierarchy (SDH) rings. menggunakan teknologi baru seperti IPoSDH dan IPofiber, singkatnya, dapat meraih hasil yang lebih besar.
*Bandwith lebih besar. informasi SIGTRANoIP tidak memiliki kapasitas link yang sama dengan jaringan SS7. Jaringan IP lebih flexible daripada jaringan TM-based

Higher bandwidth: SIGTRAN information over IP does not constrain to link capacity as it does in the SS7 network. The IP network is much more flexible than the TDM-based legacy network.
*Pelayanan yang lebih: mengimplementasikan inti jaringan network, memfasilitasi variasi dari solusi yang baru dan Value-Added Services(VAS).

sumber:

slot PCM-30

PCM merupakan metode umum untuk mengubah sinyal analog menjadi sinyal digital
Dalam sistem digital, sinyal analog yang dikirimkan cukup dengan sampel-sampelnya saja
Sinyal suara atau gambar yang masih berupa sinyal listrik analog diubah menjadi sinyal listrik digital melalui 4 tahap utama, yaitu :
1.Sampling adalah : proses pengambilan sample atau contoh besaran sinyal analog pada titik tertentu secara teratur dan berurutan
Frekuensi sampling harus lebih besar dari 2 x frekuensi yang disampling (sekurang-kurangnya memperoleh puncak dan lembah) [teorema Nyqust]
Hasil penyamplingan berupa PAM (Pulse Amplitude Modulation
2.Quantisasi : Proses menentukan segmen-segmen dari amplitudo sampling dalam level-level kuantisasi
Amplitudo dari masing-masing sample dinyatakan dengan harga integer dari level kuantisasi yang terdekat
3.Pengkodean : proses mengubah (mengkodekan) besaran amplitudo sampling ke bentuk kode digital biner
4.Multiplexing : dari banyak input menjadi satu output
fungsi : Untuk penghematan transmisi
Menjadi dasar penyambungan digital

Rekomendasi CCITT G.732 : PCM 30 mengkobinasikan 30 kanal bicara pada satu jalur highway dengan bitrate 2048 Kbps

CCS7

CCS7 atau Common Channel Signaling No. 7 merupakan protokol yang banyak digunakan pada jaringan telekomunikasi. Dikenal juga sebagai protokol yang menggunakan out of band signaling yang menawarkan berbagai keunggulan dibanding dengan metodologi signaling lainnya.

Kemiripan dengan beberapa protokol lainnya adalah arsitekturnya yang bertingkat. CCS7 terdiri atas empat tingkatan, tiga tingkat MTP (Message Transfer Part) dan satu Call Control Protocol.

Sigtran

SIGTRAN adalah kepanjangan dari Signaling Transport.merupakan gabungan dari semua keunggulan SS7 dan protokol komunikasi ISDN. juga merupakann gabungan keunggulan gabungan teknologi dari SS7 dan protokol paket yang ditawarkan. Aplikasi yang ditawarkan adalah akses internet dial-up dengan remote, telepon IP dengan PSTN.

komponen penting untuk arsitektur SIGTRAN adalah sebagai berikut:
-MGC-Media Gateaway Controller, bertugas untuk jadi media kontrol panggilan antara SG dan MG dan mengontroll akses dari IP ke PSTN
-SG-Signaling Gateaway, bertugas jadi antar muka jaringan SS7 dan pesan sinyal ke node IP
-MG, Media Gateaway, bertanggung hawab untuk paket lalu lintas suara dan transmisi lintas ke tujuan
-IP SCP, IP enabled Service COntrol Point. ada dalam jaringan IP, tapi dialamatkan ke jaringan SS7
-IP Phone, sebagai terminal

Protokol stack SIGTRAN terbagi menjadi 3 komponen
1. Layer IP standar
2. protokol transport sinyal, SCTP. SCTP (Stream Control Transmission Protocol) menyediakan connection oriented dari pesan pengguna menggunakan SCTP pengguna. layer SCTP menggantikan layer TCP\UDP
3. Layer Adaption: Protokol mendefinisikan layer M2PA, M2UA, M3UA, dan SUA

Gambar SIGTRAN Protokol Stack

Minggu, 28 Februari 2010

setting ipv6 Windows

- buka cmd.exe | start > run > cmd

di dalam cmd,

- cmd: ipv6 if

nanti muncul tulisan seperti ini:

Windows IP Configuration


Ethernet adapter Local Area Connection:

Connection-specific DNS Suffix . :
IP Address. . . . . . . . . . . . : 192.168.1.3
Subnet Mask . . . . . . . . . . . : 255.255.255.0
IP Address. . . . . . . . . . . . : fe80::223:5aff:fef0:e330%4
Default Gateway . . . . . . . . . : 192.168.1.1

Ethernet adapter Wireless Network Connection:

Media State . . . . . . . . . . . : Media disconnected

Ethernet adapter Hamachi:

Connection-specific DNS Suffix . :
IP Address. . . . . . . . . . . . : 5.164.26.36
Subnet Mask . . . . . . . . . . . : 255.0.0.0
IP Address. . . . . . . . . . . . : fe80::7879:5ff:fea4:1a24%6
Default Gateway . . . . . . . . . :

Tunnel adapter Teredo Tunneling Pseudo-Interface:

Connection-specific DNS Suffix . :
IP Address. . . . . . . . . . . . : fe80::ffff:ffff:fffd%7
Default Gateway . . . . . . . . . :

Tunnel adapter 6to4 Tunneling Pseudo-Interface:

Connection-specific DNS Suffix . :
IP Address. . . . . . . . . . . . : 2002:5a4:1a24::5a4:1a24
Default Gateway . . . . . . . . . : 2002:c058:6301::c058:6301

Tunnel adapter Automatic Tunneling Pseudo-Interface:

Connection-specific DNS Suffix . :
IP Address. . . . . . . . . . . . : fe80::5efe:192.168.1.3%2
Default Gateway . . . . . . . . . :

Tunnel adapter Automatic Tunneling Pseudo-Interface:

Connection-specific DNS Suffix . :
IP Address. . . . . . . . . . . . : fe80::5efe:5.164.26.36%2
Default Gateway . . . . . . . . . :

C:Documents and SettingsAdmin>ipv6 renew

C:Documents and SettingsAdmin>ipv6 if
Interface 7: Teredo Tunneling Pseudo-Interface
Guid {2E71DC9D-112B-4656-B1A5-38AE6B6CFAD2}
zones: link 7 site 4
cable unplugged
uses Neighbor Discovery
uses Router Discovery
routing preference 2
link-layer address: 0.0.0.0:0
preferred link-local fe80::ffff:ffff:fffd, life infinite
multicast interface-local ff01::1, 1 refs, not reportable
multicast link-local ff02::1, 1 refs, not reportable
link MTU 1280 (true link MTU 1280)
current hop limit 128
reachable time 22000ms (base 30000ms)
retransmission interval 1000ms
DAD transmits 0
default site prefix length 48
Interface 6: Ethernet: Hamachi
Guid {FCFFE3A9-6757-4200-AB31-59D7368E03F8}
zones: link 6 site 3
cable reconnected
uses Neighbor Discovery
uses Router Discovery
link-layer address: 7a-79-05-a4-1a-24
preferred link-local fe80::7879:5ff:fea4:1a24, life infinite
multicast interface-local ff01::1, 1 refs, not reportable
multicast link-local ff02::1, 1 refs, not reportable
multicast link-local ff02::1:ffa4:1a24, 1 refs, last reporter, 1 seconds unt
il report
link MTU 1404 (true link MTU 1404)
current hop limit 128
reachable time 43500ms (base 30000ms)
retransmission interval 1000ms
DAD transmits 1
default site prefix length 48
Interface 5: Ethernet: Wireless Network Connection
Guid {66F865F6-EED0-4256-99E3-1604F73E63C7}
cable unplugged
uses Neighbor Discovery
uses Router Discovery
link-layer address: 00-1e-65-35-e6-30
tentative link-local fe80::21e:65ff:fe35:e630, life infinite
multicast interface-local ff01::1, 1 refs, not reportable
multicast link-local ff02::1, 1 refs, not reportable
multicast link-local ff02::1:ff35:e630, 1 refs, last reporter
link MTU 1500 (true link MTU 1500)
current hop limit 128
reachable time 23500ms (base 30000ms)
retransmission interval 1000ms
DAD transmits 1
default site prefix length 48
Interface 4: Ethernet: Local Area Connection
Guid {E9E72DDD-FC4F-4351-BB78-912FCF2036F9}
zones: link 4 site 2
cable reconnected
uses Neighbor Discovery
uses Router Discovery
link-layer address: 00-23-5a-f0-e3-30
preferred link-local fe80::223:5aff:fef0:e330, life infinite
multicast interface-local ff01::1, 1 refs, not reportable
multicast link-local ff02::1, 1 refs, not reportable
multicast link-local ff02::1:fff0:e330, 1 refs, last reporter, 1 seconds unt
il report
link MTU 1500 (true link MTU 1500)
current hop limit 128
reachable time 25000ms (base 30000ms)
retransmission interval 1000ms
DAD transmits 1
default site prefix length 48
Interface 3: 6to4 Tunneling Pseudo-Interface
Guid {A995346E-9F3E-2EDB-47D1-9CC7BA01CD73}
does not use Neighbor Discovery
does not use Router Discovery
routing preference 1
preferred global 2002:5a4:1a24::5a4:1a24, life infinite
link MTU 1280 (true link MTU 65515)
current hop limit 128
reachable time 44500ms (base 30000ms)
retransmission interval 1000ms
DAD transmits 0
default site prefix length 48
Interface 2: Automatic Tunneling Pseudo-Interface
Guid {48FCE3FC-EC30-E50E-F1A7-71172AEEE3AE}
does not use Neighbor Discovery
does not use Router Discovery
routing preference 1
EUI-64 embedded IPv4 address: 0.0.0.0
router link-layer address: 0.0.0.0
preferred link-local fe80::5efe:192.168.1.3, life infinite
preferred link-local fe80::5efe:5.164.26.36, life infinite
link MTU 1280 (true link MTU 65515)
current hop limit 128
reachable time 44000ms (base 30000ms)
retransmission interval 1000ms
DAD transmits 0
default site prefix length 48
Interface 1: Loopback Pseudo-Interface
Guid {6BD113CC-5EC2-7638-B953-0B889DA72014}
zones: link 1 site 5
does not use Neighbor Discovery
does not use Router Discovery
link-layer address:
preferred link-local ::1, life infinite
preferred link-local fe80::1, life infinite
link MTU 1500 (true link MTU 4294967295)
current hop limit 128
reachable time 33000ms (base 30000ms)
retransmission interval 1000ms
DAD transmits 0

default site prefix length 48

- pastikan disitu ada 7 interface , tp ada 2 interface yg gk ada,yaitu interface 4 & 5

- netsh

- interface ipv6

- add address InterfaceNameOrIndex IPv6Address [[type=]unicast|anycast] [[validlifetime=]Minutes|infinite] [[preferredlifetime=]Minutes|infinite] [[store=]active|persistent]

contohnya :

add address interface=5 address=2002:1110:4029::4

atau

"Local Area Connection" fec0::1a49:2aa:ff:fe34:ca8f

Sumber: http://community.gunadarma.ac.id/forums/display_topic/id_1496/Konfigurasi-IPv6-di-windows/

Setting Ipv6

Sabtu, 27 Februari 2010

802.11n

IEEE 802_11n

Perbedaan Token Ring dan FDDI

Token Ring: sebuah kelompok dari gabungan komputer-komputer yang terhubung dalam sebuah loop. Ketika ingin mengirimkan data, terlebih dahulu harus mendapat ijin dari jaringan. Ketika sudah mendapatkannya, barulah yang mengirimkan data dari komputer satu ke komputer lainnya, dalam sebuah loop. Dan data itu nantinya akan kembali lagi kepada komputer pengirim data tersebut.

FDDI (Fiber Distributed Data Interconnect) sebenarnya adalah perkembangan dari Token Ring. Dibandingkan Token Ring yang hanya menggunakan satu loop untuk mengirim data antar komputer dalam satu jaringan, FDDI menggunakan 2 loop. 2 loop ini mempunyai 2 arah yang berlawanan. Media fisiknya pun sedikit berbeda.

Berikutnya mari kita lihat perbedaan antara 2 protokol tersebut selengkapnya;

*Token Ring
-Data Rate: 4/16 Mbps
-Jarak maksimum kabel: 250 Shielded, 72 Unshielded
-Media Kabel: Twisted pair
-Rings: 1
-Perbaikan: dapat menangani kegagalan transmisi dari komputer, tapi tidak dapat memperbaiki data yang rusak dari jaringan

*FDDI
-Data Rate: 100 Mbps
-Jarak maksimum kabel: Unlimited
-Media Kabel: Fiber Optik
-Rings: 2
-Perbaikan:Dapat memperbaiki sendiri data yang rusak dari jaringan (self healing)

Token Ring


FDDI saat semua komputer berfungsi


FDDI saat ada satu komputer yang tidak berfungsi(self healing)

Jumat, 26 Februari 2010

Zigbee

Sekilas:
ZigBee adalah spesifikasi untuk protokol komunikasi tingkat tinggi menggunakan kecil, rendah daya radio digital berdasarkan 802.15.4-2003 IEEE standar untuk jaringan wilayah pribadi nirkabel (WPANs), seperti menghubungkan headphone nirkabel dengan telepon selular melalui radio jarak pendek. Teknologi yang didefinisikan oleh ZigBee ditujukan untuk membuat lebih sederhana dan lebih murah dibandingkan yang WPANs lain, seperti Bluetooth. ZigBee ditujukan pada frekuensi radio (RF) aplikasi yang memerlukan data rate yang rendah, baterai yang tahan lama, dan aman jaringan. The ZigBee Alliance adalah kelompok perusahaan yang memelihara dan mempublikasikan standar ZigBee.

spesifikasi 802.15.4 yang telah dioperasikan ZigBee diperoleh izin standard oleh Institute of Electrical and Electronics Engineers (IEEE) pada tahun 2003. Zigbee adalah paket radio berbasis protokol ditujukan untuk biaya rendah, baterai perangkat dioperasikan Protokol yang memungkinkan perangkat untuk berkomunikasi dalam berbagai topologi jaringan dan dapat memiliki umur baterai yang berlangsung beberapa tahun.

Protokol Zigbee

Protokol ZigBee yang telah dibuat dan disahkan oleh perusahaan dari ZigBee Alliance. Lebih dari 300 pabrik semikonduktor terkemuka, perusahaan teknologi, dan perusahaan jasa OEM terbentuk dari Aliansi ZigBee. keanggotaan ZigBee protokol yang dirancang untuk memberikan kemudahab solusi data nirkabel dengan aman, dan arsitektur jaringan nirkabel yang handal.

Komponen penting dari protokol ZigBee adalah jaringan mesh. Dalam sebuah jaringan mesh, node saling berhubungan dengan node lain, sehingga beberapa jalur menghubungkan setiap node.Sambungan antara node secara dinamis diperbaharui dan dioptimalkan dengan canggih, tabel routing.

Jaringan mesh desentralisasi di alam; setiap node mampu memperbaiki diri pada jaringan. Juga, setelah node meninggalkan jaringan, node memungkinkan untuk mengkonfigurasi ulang jalur routing berdasarkan pada struktur jaringan baru. Karakteristik dari topologi mesh dan ad-hoc routing memberikan stabilitas yang lebih besar dalam perubahan kondisi atau kegagalan pada satu node.

Aplikasi Zigbee
ZigBee berbasis luas memungkinkan penggelaran jaringan nirkabel dengan biaya rendah, dan hemat energi. Menyediakan kemampuan untuk berjalan selama bertahun-tahun dengan baterai murah untuk memonitor dan aplikasi. Smart energi, AMR (Automatic Meter Reading), kontrol pencahayaan, sistem otomatisasi bangunan, tangki pemantauan, HVAC kontrol, peralatan medis dan aplikasi armada adalah beberapa contoh di mana ZigBee teknologi membuat kemajuan yang signifikan.

Keuntungan Zigbee
# Dukungan untuk beberapa topologi jaringan seperti point-to-point, point-to-multipoint dan jaringan mesh
# menyediakan baterai yang tahan lama
# Latensi rendah
# Direct Sequence Spread Spectrum (DSSS)
# Maksimal 65.000 node per jaringan
# 128-bit enkripsi AES untuk sambungan data aman
# Collision avoidance(Penghindaran tabrakan), retries dan acknowledgements

Teknologi ini pun memmpunyai beberapa kelebihan dibandingkan bluetooth. Karena ZigBee dapat aktif dengan delay hanya 15 msec atau kurang, latency bisa sangat rendah dan perangkat dapat menjadi sangat responsif, terutama dibandingkan delay bluetooth , yang biasanya sekitar tiga detik. ZigBees bisa tidur karena sebagian besar waktu, daya rata-rata konsumsi bisa sangat rendah, sehingga baterai akan tahan lama.


Sumber:
http://en.wikipedia.org/wiki/ZigBee
http://www.digi.com/technology/rf-articles/wireless-zigbee.jsp

Zigbee

Senin, 22 Februari 2010

Spesifikasi Komputer Bulan ini (Continued)

Sekarang saya akan membuat bagaimana spesifikasi komputer 7 juta dengan kategori gamers. Mari kita Lihat


Intel Core i3 530 Box (4Mb Cache,2.93Ghz) 1.133.000,-
Mb Intel 11XX ASRock H55M 979.000,-
Memory DDR3 Elixir 2Gb PC 10600 (call) 433.000,-
Harddisk 3.5Inch WDC SATA II 500Gb 16Mb Blue 1 499.000,-
VGA HIS HD 5750 Juniper Pro 1Gb DDR5 (call) 1.357.000,-
Casing Power Up Tanpa Power Suplay 110.000,-
Power Supply Speedpower AX-450-S 450W 387.000,-
Optical Drive Lite On DVDRW Sata 24x box 238.000,-
LCD Monitor BenQ 21.5 Inch G2220HDA 1.947.000,-
GRAND TOTAL 7.083.000,-

atau kalau AMD

Athlon II X4 630 2.8Ghz 1.080.000
MB MSI 770-C45 815.000
Memory DDR3 Patriot 2GB 10660 513.000,-
Harddisk 3.5Inch WDC SATA II 500Gb 16Mb Blue 499.000,-
VGA HIS HD 5750 Juniper Pro 1Gb DDR5 (call) 1.357.000,-
Casing Power Up Tanpa Power Suplay 110.000,-
Power Supply Speedpower AX-450-S 450W 387.000,-
Optical Drive Lite On DVDRW Sata 24x box 238.000,-
LCD Monitor Dell S2209W 21.5" Full HD 1.981.000,-
GRAND TOTAL 6.980.000,-

Kita lihat dari spesifikasi diatas sudah mulai ada peningkatan dari kategori warnet.

Pertama kita lihat dari processornya.

dari kubu intel terlihat peningkatan adanya teknologi yang terkini. Walaupun hanya menyandang dual core, namun Hyperthreading yang dimilikinya mampu menambah 2 core virtual. Penambahan 200mhz dari kategori terdahulu mampu membuatnya sebagai dual core tercepat saat ini. Belum lagi dengan menggunakan motherboard Asrock H55M, kita dapet overclock dengan mudah processor tersebut. Dengan setting auto overclocking Turbo 50, processor tersebut akan otomatis teroverclock ke 4Ghz. Sangat fantastis walaupun sebenarnya jika ahli kita bisa overclock sendiri ke 4.5Ghz. Namun 4Ghz bisa dirasa cukup, karena motherboardnya pun mempunyai setting yang paling aman dalam "Turbo 50"nya.

Dari kubu AMD pun kita dapat melihat peningkatan yang terjadi. dari yang hanya dual core 2.8Ghz, terjadi peningkatan ke Quad Core 2.8Ghz. 4 Core real yang di Athlon II X4 630 membuatnya mampu melewati Intel Core I3 530 walaupun clocknya sedikit lebih rendah.


Kemudian kita beralih ke RAM. Walaupun masih 2GB, tapi sudah menggunakan DDR3. Walaupun peforma tidak jauh berbeda dengan DDR2, namun mungkin kedepannya mulai banyak DDR3 yang ada di pasaran membuat kita semakin mudah untup upgrade RAM di saat (mungkin) nantinya DDR2 mulai sedikit.

Peningkatan pun terjadi pada Harddisk. dengan hanya menambahkan 100 ribu saja, kita mendapatkan tambahan 180GB. Dengan ini film-film HD dan game-game berat yang membutuhkan kapasitas besar bisa tercukupi dengan kapasitas sebesar 500GB

VGA yang digunakan juga mengalami peningkatan. dengan VGA ini anda bisa bermain dengan sangat nyaman di resolusi 1920x1080 dengan high detail. Walaupun saudaranya HD 5770 bisa bermain high detail dan sedikit Anti Aliasing, namun HD 5750 sendiri sudah cukup untuk menangani game-game sekarang.

Last but not least, Monitor LCD. Menurut saya ini peningkatan terpenting dari kategori sebelumnya. Dengan peningkatan 21.5", anda akan merasakan yang namanya "Full Gaming Experience". Mungkin beberapa diantara Anda mengira ukurannya terlalu besar, 19" aja sudah cukup. Namun jika Anda sudah terbiasa, maka Anda akan sangat nyaman memainkan game-game terkini. Ditambahkan pula kedua LCD diatas sudah mendukung resolusi Full HD (1920x1080) yang berarti selain memainkan game denga resolusi tinggi, Anda pun dapat menonton film-film HD. Dari 2 merk Benq dan Dell diatas, sebenarnya sama-sama bagus. Saya mempunyai versi Dell diatas, dan saya sangat puas menggunakannya. Bermain game, menonton film HD, mengerjakan tugas-tugas dan browsing terasa sangat nyaman. Saya jadi malah merasa kekecilan jika menggunakan LCD 17" punya teman, hehehe. Namun pemilihan LCD pun tergantung dari mata Anda. Karena setiap merk beda-beda warna dan intensitas cahayanya, ada baiknya anda mencoba satu-satu untuk merasakan mana yang cocok untuk mata Anda. Selain 2 merk diatas, ada Fujitsu, Philips, AOC, yang juga mendukung Full HD dan rentang harganya kira-kira sama.


Dari kedua spesifikasi diatas, saya tetap memilih AMD dalam hal ini. Karena selain processornya yang lebih baik dalam aplikasi multithreading dan game, spesifikasi AMD diatas masih lebih murah jatuhnya daripada spesifikasi intel. Anda pun dapat menggunakan sisanya untuk hal-hal yang lain.

Tambahan, saya sengaja tidak mengikutkan keyboard, mouse, dan speaker dalam hal ini. Karena sama halnya seperti LCD, ketiga komponen ini juga berdasarkan kenyamanan Anda sendiri. Dengan bujet diatas, tentunya Anda tidak masalah menambahkan beberapa ratus ribu lagi untuk menentukan yang sesuai dengan kriteria Anda.



Untuk spesifikasi selanjutnya, akan saya lanjutkan di lain waktu.

Minggu, 21 Februari 2010

Pentarifan Telekomunikasi

Charging adalah pentarifan yang dikenakan kepada pelanggan yang menggunakan jasa telekomunikasi baik jarak jauh mapun dekat dengan berbagai tipe


1. Warung Telekomunikasi
Di dalam wartel terdapat kamar bicara umum (KBU) berisi pesawat telepon untuk digunakan pemakai jasa. Telepon di dalam kamar bicara umum bisa digunakan untuk pembicaraan telepon lokal, antarwilayah, interlokal (SLJJ), maupun sambungan langsung internasional.

Pentarifan:Biaya pemakaian jasa telekomunikasi dibayar langsung di tempat oleh konsumen sesuai tarif pulsa yang berlaku ditambah tarif pelayanan.


2. SLJJ
Merupakan layanan komunikasi jarak jauh antar pelanggan yang masih dalam satu wilayah negara. Pada umumnya, pelanggan-pelanggan tersebut berada dalam wilayah kode area yang berbeda.

Pentarifan: Dihitung berdasarkan kode wilayah/seluler, jarak tujuan, lama pembicaraan, dan rentang waktu dimulainya pembicaraan tersebut.

3. SLI di Indonesia

Akses SLI di Indonesia tidak langsung dapat diperoleh oleh pelanggan telepon tetap. Akses SLI diperoleh dengan cara mendaftar dengan mengisi formulir di Service Point Telkom terdekat.

Hingga saat ini ada tiga operator SLI yang ada di Indonesia yaitu Telkom dengan kode akses 007 (premium) dan 017 (tarif hemat), Indosat dengan kode akses 001 (premium) dan 008 (tarif hemat) dan Bakrie Telecom dengan kode akses 009. Dengan semakin banyaknya operator SLI diharapkan tarif SLI dapat semakin turun.[1]

Pentarifan: dihitung berdasarkan kode operator, kode negara, lama pembicaraan, dan tipe tarif/unit


4. Leased Line
eased line adalah saluran koneksi telepon permanen antara dua titik yang disediakan oleh perusahaan telekomunikasi publik.

Umumnya, leased line digunakan ketika terdapat kebutuhan komunikasi data jarak jauh yang harus dilakukan secara terus-menerus.

Pentarifan: Leased line memiliki beberapa tingkatan tarif yang bergantung kepada lebar jalur data (Bandwidth) yang mampu dikirimkan melalui leased line tersebut.


5. Internet
Secara harfiah, internet (kependekan dari interconnected-networking) ialah rangkaian komputer yang terhubung di dalam beberapa rangkaian. Manakala Internet (huruf 'I' besar) ialah sistem komputer umum, yang berhubung secara global dan menggunakan TCP/IP sebagai protokol pertukaran paket (packet switching communication protocol). Rangkaian internet yang terbesar dinamakan Internet. Cara menghubungkan rangkaian dengan kaedah ini dinamakan internetworking.

Pentarifan: dihitung berdasarkan lamanya pemakaian.

6.SMS Premium
SMS Premium adalah sebuah layanan ponsel yang memungkinkan kita untuk mendapatkan informasi terbaru tentang berita, olahraga, dunia hiburan, dll, mendapatkan ramalan zodiak terbaru, mengikuti undian berhadiah, mendapatkan nada sambung pribadi, bahkan juga digunakan untuk memilih peserta favorit kita dalam sebuah acara realitas di televisi dan lainnya. SMS Premium merupakan sebuah perkembangan teknologi komunikasi. Dengan hanya menggunakan 4 digit angka ke nomor tujuan yang dapat diingat, kita sudah dapat mengakses layanan tersebut.

Pentarifan:Metode pentarifan yang digunakan pada layanan ini ada dua yakni MO (Mobile Originating) dan MT (Mobile Terminating). MO berarti tarif akan langsung dikenakan begitu pelanggan mengirimkan SMS. Sedangkan pada MT, tarif akan dikenakan begitu pelanggan mendapatkan kontennya atau begitu SMS balasannya diterima.

Tentang penerapan tarif dan berapa hasil yang didapat oleh content providernya tergantung dari ketentuaan dan kesepakatan yang dengan pihak operator. Tetapi yang jelas, untuk layanan SMS ini, operator akan menyisihkan atau menetapkan biaya bearer sebelum jumlah bagi hasil ditentukan. Misalnya tarif layanannya adalah Rp. 2000,- yang aakan didapatkan oleh content provider adalah Rp.2000,- dikurang biaya bearer (SMS) sesuai ketentuan yaitu Rp.350,- sisanya adalah Rp.1650,- lalu dibagi sesuai dengan porsi bagi hasilnya. Jika aturannya adalah fifty-fifty maka baik penyedia layanaan maupun operator akan mendapatkan Rp.825,- per SMS.

Pentarifan_Telekomunikasi

Jumat, 19 Februari 2010

Spesifikasi Komputer Bulan ini

Banyak orang berpikiran kalau untuk bisa memainkan game kelas berat, dibutuhkan dana yang besar. Padahal sebenarnya tidak. Jika kita tahu luar dalam tentang spesifikasi tersebut, bukan tidak mungkin dengan bujet yang sedikit kita bisa mendapatkan komputer dengan spesifikasi yang tinggi. Saya mencoba untuk memberikan spesifikasi komputer apa yang bagus untuk bulan ini. Masing-masing dari 2 kubu, Intel dan AMD. Sebenarnya jika dana kita kurang kita bisa memakai AMD. Perbedaan tidak akan terasa kalau anda memakainya untuk sehari-hari. Namun mungkin ada saja orang yang masih berpikiran kalau intel lebih aman. Maka dari itu saya juga membuat spesifikasi komputer tersebut untuk intel. Dan akan saya bagi menurut harganya.. 4-4.5juta untuk komputer warnet. 6-7juta untuk komputer game... dan 10 juta untuk entri high-end.. Mari kita liat

4-4.5juta:Warnet
Orang tentu berpikir game center pasti membutuhkan spesifikasi komputer yang mahal untuk bisa memainkan game-game online dibutuhkan dana yang mahal. Tidak sedikit dari mereka yang rela mengeluarkan 5-6juta untuk setiap komputer. Mungkin harga ini tidak seberapa. Tapi jika dibeli 20 atau lebih komputer, perbedaannya sangat terasa. Perbedaan biayanya bisa untuk menambahkan beberapa komputer lagi! Dvd-rw juga tidak dibutuhkan untuk kategori ini. Untuk instalasi OS, dvd-rw bisa dibeli satu saja kemudian dipakai sama-sama. Setelah itu instalasi game bisa diinstal dengan mengkopi iso game tersebut dari komputer induk. Mari kita lihat spesifikasi komputer apa yang cocok di kategori ini.

Kubu AMD
Processor Athlon II X3 425 2.7Ghz 732.000
Motherboard ASRock A785GM-LE/128M 620.000
RAM VenomRX 2GB PC6400 366.000
HDD Western Digital 320GB 8mb 393.000
PSU Muscle Power 380W 276.000
Casing Power Up tanpa PSU 110.000
Keyboard+Mouse Power Logic Multimedia 115.000
LCD Chimei 19" MV-946D 1.164.000
Speaker Divoom 2.1 EIQ 707 25W 135.000
A4Tech HS-800 Stero Gaming Headset 87.000
Total 3.998.000

Kubu Intel
Processor Dual Core e5200 2.5Ghz 586.000
Motherboard ASRock G31M-VS 409.000
RAM VenomRX 2GB PC6400 366.000
HDD Western Digital 320GB 8mb 393.000
PSU Muscle Power 380W 276.000
VGA Power Color HD 3650 512mb DDR2 358.000
Casing Power Up tanpa PSU 110.000
Keyboard+Mouse Power Logic Multimedia 115.000
LCD Chimei 19" MV-946D 1.164.000
Speaker Divoom 2.1 EIQ 707 25W 135.000
A4Tech HS-800 Stero Gaming Headset 87.000
Total 3.999.000

Perlu Anda ketahui, game-game online tidak memakan resource yang sangat besar. Saya sendiri sudah memainkan semua game online dengan vga onboard milik AMD, dan hasilnya lancar2 saja. Saya juga yakin game-game online mendatang tidak akan membutuhkan vga yang sangat mahal. Kedua spesifikasi diatas juga mempunyai LCD 19" yang tentunya menjadi nilai tambah tersendiri bagi warnet anda. Sekarang kita akan membandingkan spesifikasi dari kedua kubu diatas. Proc Intel hanya mempunyai 2 buah core AMD 3 buah core serta mempunyai clock yang lebih tinggi. ini sangat membantu sekali dalam memainkan game. namun vga onboard AMD belum mampu mengimbangi vga add-on dari intel, walaupun tidak berbeda jauh. Secara keseluruhan, kedua kubu tersebut mempunyai kemampuan memainkan game online yang berimbang. Namun saya lebih memilih AMD untuk kali ini. Karena keuntungan di AMD ada di processor sehingga tidak hanya untuk bermain game saja, tapi untuk yang lain-lain sangat diuntungkan komponen ini.jika Anda ingin memainkan game-game selain game online, dengan game2 yang sangat berat, itu lain cerita. Anda harus tambahkan sekitar 500 ribu untuk penambahan signifikan

Kubu AMD
Processor Athlon II X2 240 2.8Ghz 564.000
Motherboard ASRock A780GM-LE/128M 585.000
RAM VenomRX 2GB PC6400 366.000
HDD Western Digital 320GB 8mb 393.000
PSU Muscle Power 380W 276.000
VGA Inno3D 9600GT 512mb DDR2 811.000
Casing Power Up tanpa PSU 110.000
Keyboard+Mouse Power Logic Multimedia 115.000
LCD Chimei 19" MV-946D 1.164.000
Speaker Divoom 2.1 EIQ 707 25W 135.000
Total 4.519.000

Kubu Intel
Processor Dual Core e6300 2.8Ghz 712.000
Motherboard ASRock G31M-VS 409.000
RAM VenomRX 2GB PC6400 366.000
HDD Western Digital 320GB 8mb 393.000
PSU Muscle Power 380W 276.000
VGA Inno3D 9600GT 512mb DDR3 815.000
Casing Power Up tanpa PSU 110.000
Keyboard+Mouse Power Logic Multimedia 115.000
LCD Chimei 19" MV-946D 1.164.000
Speaker Divoom 2.1 EIQ 707 25W 135.000
Total 4.495.000

Sistem komputer disini mempunyai kemampuan yang berimbang dari kedua kubu... Headset tidak disertakan untuk memaksimalkan spesifikasi ini. Kategori ini dapat memainkan game-game berat yang ada di pasaran dengan setting high. Mungkin ini tidak ditujukan untuk warnet, melainkan untuk komputer pribadi. Namun tidak tertutup kemungkinan juga warnet memakai spesifikasi ini.

Untuk kategori selanjutnya, saya akan membuatnya di lain waktu

Senin, 15 Februari 2010